company logo

Stock Opname (Inventory Control)

PT. Megah Pita Indonesia

Rekruter aktif 7h lalu

Tidak Perlu Sign Up!

Deskripsi Pekerjaan

  • Melaksanakan penghitungan inventaris fisik secara rutin: mencakup bahan baku, barang jadi, formulir, dan barang dalam proses (WIP).
  • Melakukan pemeriksaan catatan sistem terkait jumlah inventaris dan mencatat setiap perbedaan antara data fisik dan data sistem.
  • Memastikan setiap item yang dihitung dalam proses Stock Opname dicatat dan didokumentasikan dengan akurat dan lengkap.
  • Menyusun jadwal kegiatan Stock Opname secara berkala dan memastikan proses berjalan sesuai rencana.
  • Menyusun laporan hasil Stock Opname di kantor dan menyampaikannya kepada Operation Manager dan Head of Production.
  • Menyusun laporan temuan Stock Opname serta melakukan tindak lanjut untuk menutup celah inventaris.
  • Membuat laporan bulanan yang merangkum hasil Stock Opname di pabrik & gudang.
  • Menyusun berita acara jika ditemukan kekurangan atau kehilangan yang berpotensi merugikan perusahaan.
  • Menegakkan aturan yang telah ditentukan oleh perusahaan dan melaksanakan perintah atasan atau atasan diatasnya.
  • Melaksanakan tugas dan tanggung jawabnya secara sempurna.

Kualifikasi

  • Pendidikan minimal S1 Akuntansi, Manajemen/Administrasi Bisnis, Teknik Industri, atau Sistem Informasi.
  • Memiliki pengalaman minimal 2 tahun sebagai Stock Opname Staff atau posisi serupa. (lebih disarankan mempunyai pengalaman bekerja di pabrik).
  • Menguasai manajemen inventaris dan metode audit inventaris.
  • Mampu mengoperasikan Microsoft Office (terutama Excel).
  • Familiar dengan sistem ERP/Oracle/SAP/Software lainnya. (menjadi nilai tambah).
  • Kemampuan dalam analisis data dan penyusunan laporan audit.
  • Teliti, inisiatif, komunikatif, dan memiliki kemampuan menyusun laporan secara akurat dan bekerja sebagai team atau independent.

Informasi lainnya :

  • Bersedia bekerja di Cikupa, Tangerang.
  • Kontrak: 1 tahun.
  • Jam Kerja: 8:00 - 17:00 (Senin - Jumat)
💙

Tips Menjaga Diri

Perusahaan dan Lowongan di Dealls tidak meminta data pribadi, informasi rekening, atau pungutan ketika melamar. Hindari juga lowongan Google Form / Grup Telegram tanpa keabsahan yang jelas.

Tentang PT. Megah Pita Indonesia
Selengkapnya

PT. MEGAH PITA INDONESIA was established in 1993 located in Jakarta. We Started as the importer, exporter & distributor of all kind of adhesive for both consumers and industrial use. Our Products are: OPP Packaging Tape, Double Sided Tape, Kraft Paper Tape, PVC Electrical Tape, Surface Protection Tape, Cloth Tape, Aluminium Tape, and Specialty Tapes for industry. It is now a well known company in adhesive tape in Indonesia and expanding worldwide. We have gained our reputable name by providing our clients with only quality products at a very competitive price. We have an excellent distribution network covering the whole Indonesia of most major cities and the Asia Pacific regions.

Industri
Manufacturing
Lokasi
Jakarta Pusat, Indonesia
Ukuran Perusahaan
1–50 employees

Budaya

Collaborative
Here, we work together to make the dream work
Integrity
We uphold honesty and virtue in every single product/service we deliver
Balanced
For us, employee productivity is just as important as their well-being