company logo

Host Live streaming

PT Cressindo Kusuma

Rekruter aktif 2h lalu

Tidak Perlu Sign Up!

Deskripsi Pekerjaan

Cressindo Kusuma adalah salah satu perusahaan yang bergerak dibidang industri beauty

Deskripsi Pekerjaan:

1. Mempersiapkan, melaksanakan dan menyelenggarakan live streaming mulai dari topik, materi dan poin penting yang akan disampaikan selama live stream berlangsung

2. Bertanggung jawab atas live streaming harian melalui Tiktok maupun Shopee

3. Menciptakan suasana yang menyenangkan selama live streaming berlangsung

4. Memiliki pemahaman mendalam tentang pengetahuan produk yang akan dipromosikan

5. Mampu melibatkan dan mempromosikan produk kami kepada audiens

6. Mengumpulkan, menganalisis dan mengevaluasi hasil data kinerja live stream

7. Mampu mengindentifikasi tren untuk mendapatkan lebih banyak daya tarik diplatform penyiaran kami

8. Memastikan operasi teknis lancar selama live streaming

Kualifikasi

Kualifikasi:

  1. Usia 18-28 tahun
  2. D3/S1/Fresh Graduate/Tahun terakhir dipersilahkan
  3. Pengalaman sebagai host live stream, pembawa acara atau posisi serupa diutamakan
  4. Keterampilan komunikasi yang kuat dan kehadiran yang energik didepan kamera
  5. Pengetahuan mendalam tentang produk home living dan tren masak-memasak
  6. Keterampilan teknis dasar dalam mengoperasikan peralatan streaming / OBS
  7. Bersedia melakukan live stream selama 6-8 jam per hari dengan shift kerja 24 jam
  8. Bersedia bekerja diakhir pekan dan bersedia melakukan kebijakan WFO penuh
  9. Berdomisili di Semarang
💙

Tips Menjaga Diri

Perusahaan dan Lowongan di Dealls tidak meminta data pribadi, informasi rekening, atau pungutan ketika melamar. Hindari juga lowongan Google Form / Grup Telegram tanpa keabsahan yang jelas.

Tentang PT Cressindo Kusuma
Selengkapnya

PT Cressindo Kusuma bergerak dalam bidang Kosmetik. Kita memproduksi berbagai perawatan kulit dan kecantikan. Kami menerapakn CPKB (Cara Pembuatan Kosmetik yang Baik) dan SJH (Sistem Jaminan Halal) untuk menjaga kualitas produk yang dihasilkan baik dari jaminan mutu dan halal.

Industri
Beauty Industry
Lokasi
Jakarta Utara, Indonesia
Ukuran Perusahaan
50–100 employees

Budaya

Collaborative
Here, we work together to make the dream work
Adaptable
Our team is flexible and resilient in the face of adversities
Balanced
For us, employee productivity is just as important as their well-being