company logo
Rekruter aktif 2h lalu

Tidak Perlu Sign Up!

Deskripsi Pekerjaan

  • Membantu menyiapkan data-data untuk pemeriksaan pajak.

Kualifikasi

  • Memiliki pengalaman min. 2 tahun dalam pemeriksaan pajak.
  • Bersedia full WFO (Senin-Jumat bila memungkinkan).
  • Bersedia WFO di hari libur dan/atau weekend (bila diperlukan).
  • Bersedia lembur (apabila diperlukan).
  • Kontrak selama 3 bulan.
  • Teliti, disiplin, dan inisiatif.
  • Lokasi kantor di Pejaten Barat, Jakarta Selatan.
💙

Tips Menjaga Diri

Perusahaan dan Lowongan di Dealls tidak meminta data pribadi, informasi rekening, atau pungutan ketika melamar. Hindari juga lowongan Google Form / Grup Telegram tanpa keabsahan yang jelas.

Tentang PT Formasi Agung Selaras
Selengkapnya

At FAS, we invest in creators that matters. We understand that creators can excel further. Not only as talents, but also as the core of new business expansions aligned with their vision, expertise, and target audience. Our vision is to become an ecosystem of leading content creation companies through creativity, technology and collaboration, ultimately creating sustainable growth and future proof of the talent industry.

Industri
Advertising and Media
Lokasi
Jakarta Selatan, Indonesia
Ukuran Perusahaan
50–100 employees

Budaya

Adaptable
Our team is flexible and resilient in the face of adversities
Fast-Paced
Swift in handling new challenges and producing new ideas to improve
Collaborative
Here, we work together to make the dream work