
Forklift Driver
PT SANTOS JAYA ABADI (Kapal Api Group)
Actively hiring 1d ago
- Full-Time
- On-site • Sidoarjo Regency
- Negotiable
Min. Freshgrad
No Sign Up Required!
Job Description
- Melaksanakan kegiatan operasional forklift yang meliputi pemindahan barang (barang jadi, bahan baku, maupun bahan packaging), perawatan dan perbaikan ringan pada forklift agar proses perpindahan barang dapat berjalan dengan lancar.
Requirements
- Minimal SMA/ SMK sederajat
- WAJIB memiliki SIO Forklift yang masih aktif
- Memiliki pengalaman min. 2 tahun dalam mengoperasikan Forklift (matic/ manual)
- Memahami area mekanik dan bisa menjalankan administrasi serah terima
- Bersedia bekerja shift
💙
Tips Menjaga Diri
Perusahaan dan Lowongan di Dealls tidak meminta data pribadi, informasi rekening, atau pungutan ketika melamar. Hindari juga lowongan Google Form / Grup Telegram tanpa keabsahan yang jelas.
About PT SANTOS JAYA ABADI (Kapal Api Group)
Learn MorePT Santos Jaya Abadi is one of the biggest coffee roasting company in South East Asia. We aim to achieve the sustainable market leadership position by delivering excellent value to our customers through continuous innovation, world-class processes, financial strength, and great people.
Industry
Manufacture
Location
Sidoarjo Regency, Indonesia
Company Size
50–100 employees
Culture
Integrity
We uphold honesty and virtue in every single product/service we deliver
Innovative
We strive to constantly pursue innovation of our products and services
Fast-Paced
Swift in handling new challenges and producing new ideas to improve