company logo

Young Financial Academy (Pangkal Pinang)

Bank Mega

Actively hiring 7d ago

No Sign Up Required!

Job Description

  • Mencari nasabah reguler / prioritas (target).
  • Menjaga hubungan baik dengan calon ataupun nasabah.
  • Memenuhi kinerja performa indikator yang baik.

Requirements

Kualifikasi :

  • Pendidikan dutamakan dari universitas terkemuka, minimal D3/S1 semua jurusan dengan minimal IPK 2.75.
  • Berminat dibidang sales marketing/penjualan dan siap target.
  • Memiliki track record SLIK/BI Check yang baik.
  • Mempunyai motivasi dan semangat kerja yang tinggi.
  • Bersedia bekerja di pergeseran waktu/weekend banking dan mempunyai tablet ketika sudah bekerja.

Fasilitas :

  • Uang Saku.
  • Unlimited insentif.
  • Jenjang karir yang pasti (Uji coba sebagai Pofesional Hire).
  • Pelatihan profesional perbankan.
  • Mempunyai relasi yang sangat baik.
  • Pelatihan dan Sertifikat perbankan.
💙

Tips Menjaga Diri

Perusahaan dan Lowongan di Dealls tidak meminta data pribadi, informasi rekening, atau pungutan ketika melamar. Hindari juga lowongan Google Form / Grup Telegram tanpa keabsahan yang jelas.

About Bank Mega
Learn More

Perjalanan Bank Mega berawal pada tahun 1969, dengan nama PT Bank Karman di Surabaya. Kemudian bertransformasi menjadi Mega Bank pada tahun 1992, dan berpindah lokasi ke Jakarta. Pada tahun 1996, Chairul Tanjung dengan PARA GROUP, yang kini dikenal dengan CT Corpora, mengambil alih dan membuat gebrakan dengan menghadirkan logo baru untuk mengukuhkan Mega Bank sebagai lembaga keuangan kepercayaan masyarakat.

Tahun 2000 menjadi tahun yang penting, kala Mega Bank mengganti nama menjadi PT Bank Mega Tbk dan melaksanakan Initial Public Offering dan pencatatan di BEJ dan BES. Hingga kini, PT Bank Mega Tbk berpegang pada azas profesionalisme, keterbukaan dan kehati-hatian dengan struktur permodalan yang kuat serta produk dan fasilitas perbankan terkini.

Mengusung visi untuk menjadi Bank Kebanggaan Indonesia, Bank Mega berkomitmen dalam mewujudkan hubungan baik yang berkesinambungan dengan nasabah, melalui layanan perbankan inovatif dan sinergi dengan didukung oleh ekosistem yang terintegrasi, sumber daya manusia yang profesional serta kemampuan kinerja organisasi terbaik untuk memberikan nilai tambah yang tinggi bagi seluruh stakeholder.

Bank Mega menjunjung tinggi Dynamics, Entrepreneurship, Trust, Ethics, Commitment, Synergy sebagai nilai dan budaya perusahaan yang dibangun dalam setiap lapis organisasi perusahaan sehingga tercipta lingkungan kerja yang harmonis, dinamis, dan nyaman.

Pencapaian terbaru Bank Mega:

- CNBC Indonesia Awards 2022 - The Best Performing Big Bank - CNBC Indonesia

- Top 20 Financial Institution Awards 2022 - Top 20 Financial Institution 2022 Aset Rp100 Triliun < Rp500 Triliun - The Finance

- Best of The Best Awards 2022 - The Best 50 Public Listed Companies 2022 - Forbes Indonesia

- Tempo Financial Award - The Best Bank in Financial Resilience Kategori Bank Umum Konvensional (KBMI 3 dan 4) dan masih banyak lagi pencapaian Bank Mega lainnya...

Industry
Banking
Location
Jakarta, Indonesia
Company Size
employees