
HR Payroll & Comben
Pro Energi
Actively hiring 14min ago
- Contract
- On-site • Jakarta Selatan
- Rp5.000.000 – 8.000.000
Min. 1 years of experience
No Sign Up Required!
Job Description
- Menguasai Konsep Remunerasi (Compensation & Benefit) dan Kepersonaliaan
- Menguasai UU Ketenagakerjaan, UU Cipta Kerja, BPJS Ketenagakerjaan & Kesehatan
- Menguasai Payroll System (end to end) dan PPh 21
- Memahami perhitungan overtime dan insentif
- Memahami proses Employee Medical Claim
- Dapat mengelola Employee Database dengan baik
- Terbiasa menggunakan Ms Office terutama Ms. Excel, Word, & PowerPoint
Requirements
- Pendidikan minimal S1 (diutamakan dari jurusan Akuntansi/Pajak/SDM)
- Pengalaman sebagai HR Admin Staff minimal 1 tahun
- Memahami regulasi dan perhitungan PPh 21
- Rapi, detail, dan sistematik
- Memiliki inisiatif dan dapat bekerja mandiri
- Terbiasa dengan target dan tenggat waktu
💙
Tips Menjaga Diri
Perusahaan dan Lowongan di Dealls tidak meminta data pribadi, informasi rekening, atau pungutan ketika melamar. Hindari juga lowongan Google Form / Grup Telegram tanpa keabsahan yang jelas.
About Pro Energi
Learn MorePro Energi is in the business of commercial fuel in Indonesia. The company provides High Speed Diesel and Gasoline under its brand: Pro Diesel, Pro Mogas 92, and Pro Mogas 95 in Indonesia with operations in Jakarta, West Java, Surabaya, East Java, Samarinda, and East Kalimantan. Pro Energi's customers range from small companies to publicly listed multinationals.
Industry
Oil And Gas
Location
Jakarta, Indonesia
Company Size
>100 employees