company logo

Data Analyst

Venom Indonesia

Actively hiring 2d ago

No Sign Up Required!

Job Description

Kami mencari Data Analist untuk toko kami di "TOKO JUWITA" yang berfokus pada retail kitchenware.

  • Memahami dengan baik sistem database produk-produk perusahaan.
  • Memelihara sistem database perusahaan.
  • Berkolaborasi dengan sales untuk memperoleh data yang dibutuhkan perusahaan.
  • Mengatur data yang diperoleh untuk dikelola sesuai jenis datanya.
  • Menganalisis data yang telah dikelompokan.
  • Menafsirkan data, menganalisis hasilnya, serta berkolaborasi dengan divisi yang ditunjuk.
  • Mengusulkan dan menentukan peluang peningkatan proses bisnis baru berdasarkan data untuk mendorong dampak bisnis, dengan berkolaborasi dengan fungsi terkait.
  • Memperluas database dan memungkinkan untuk memberikan hasil terbaik pada data.
  • Bekerja dengan manajemen untuk memprioritaskan kebutuhan bisnis dan informasi.
  • Membantu memecahkan dan menemukan terkait peluang peningkatan proses baru.
  • Membuat visualisasi data.
  • Mengolah bagian E-Commerce dan membantu penjualan.

Requirements

  • Minimal luusan Gelar Sarjana khusunya Statistika, Matematika, Ilmu Komputer, atau bidang terkait (IPK Minimal 3,00)
  • Pengalaman kerja yang terbukti dalam analisis data atau bidang terkait.
  • Memiliki pengetahuan dan pengalaman yang kuat dengan database Keterampilan analitis yang kuat dengan kemampuan mengumpulkan, mengatur, menganalisis, dan menyebarkan sejumlah besar informasi dengan memperhatikan detail dan akurasi.
  • Memiliki keterampilan interpersonal yang baik.
  • Kemahiran tinggi dalam Microsoft Excel dan perhatian tinggi terhadap detail.
  • Keterampilan komunikasi dan presentasi yang baik.
  • Memiliki pengalaman yang baik guna penjualan E-Commerce.
  • WFO di "Toko Juwita" Jakarta Barat.
💙

Tips Menjaga Diri

Perusahaan dan Lowongan di Dealls tidak meminta data pribadi, informasi rekening, atau pungutan ketika melamar. Hindari juga lowongan Google Form / Grup Telegram tanpa keabsahan yang jelas.

About Venom Indonesia
Learn More

PT. Sumber Sejahtera Audiotama adalah perusahaan Car Audio System dengan merek VENOM yang telah dikenal luas baik dari dalam negeri maupun luar negeri. Kami mempunyai berbagai varian produk Car Audio System yang berkualitas. Perusahaan kami telah berdiri sejak tahun 2002 dan terus berkembang hingga saat ini sehingga memiliki Workshop dan Dealer Perusahaan yang dapat melayani konsumen seluruh Indonesia. Skala perusahaan saat ini berkisar antara 51 - 200 karyawan.

Industry
Retail
Location
Jakarta Utara, Indonesia
Company Size
50–100 employees

Culture

Integrity
We uphold honesty and virtue in every single product/service we deliver
Trustworthy
Consistently making an all-out effort to sustain people's trust of our products/services
Adaptable
Our team is flexible and resilient in the face of adversities