Deskripsi Pekerjaan
- Bertanggung jawab atas social media MGDverse
- Berkolaborasi dan memberikan brief untuk Creative Designer dan Content Creator dalam pembuatan konten
- Bertanggung jawab dalam pembuatan content plan (Instagram & TikTok) dan editorial plan setiap bulannya
- Berkoordinasi dengan tim Marketing terkait Creative Strategy
Kualifikasi
- Memiliki pengalaman yang serupa minimal 1 tahun
- Menguasai Storytelling dan Copywriting dengan baik
- Update dengan trend Marketing dan Social Media
- Jujur dan dapat mengikuti SOP
- Memiliki rasa ingin tahu dan komunikasi yang baik (lisan dan tertulis dalam bahasa Inggris)
- Mampu multitasking dan berkeinginan untuk berkolaborasi di lingkungan yang dinamis dan menantang
- Peduli terhadap detail, berpikir berdasarkan data, dan memiliki kemampuan analisis yang baik
- Memiliki kepribadian yang humble, friendly dan siap untuk berkoordinasi dengan banyak orang
- Bersedia bekerja di Bandung (Full WFO, Senin - Jumat jam 10:00-18:00)
💙
Tips Menjaga Diri
Perusahaan dan Lowongan di Dealls tidak meminta data pribadi, informasi rekening, atau pungutan ketika melamar. Hindari juga lowongan Google Form / Grup Telegram tanpa keabsahan yang jelas.
Tentang MGDverse
SelengkapnyaMGDVerse is your go-to for top-notch brand building partner and branding services since 2017. We're not just an agency; we're your growth partner. Our expert team tailors strategies to your needs, ensuring a strong online presence, increased sales, and enhanced brand awareness. We constantly optimize campaigns for peak efficiency, keeping you ahead of the competition.
Also visit our Instagram : https://www.instagram.com/mgdverse/
Industri
Digital Strategy and Marketing Agency
Lokasi
Bandung, Indonesia
Ukuran Perusahaan
50–100 employees